Liga Champions, Hanya Tersisa Klub Liga Jerman dan Prancis di Semifinal

Redaksi

Olahraga

Lyon berhasil menundukkan Man City dini hari tadi dengan skor 3-1. (Foto: Instagram UEFA Champions League)

Manchaster – Kemenangan 3-1 Olympique Lyon atas Manchaster City di laga perempat final Liga Champions 2019-2020 dini hari tadi (16/8) menambah slot wakil Prancis di semifinal. Lyon menyusul PSG yang lolos ke semifinal lebih dulu. Sementara 2 klub lainnya yang juga lolos ke semifinal, yaitu Bayern Muenchen dan RB Leipzig, berasal dari Jerman.

Secara otomatis, semifinal Liga Champions 2019-2020 ini hanya menyisakan klub dari 2 negara. Leipzig lolos ke semifinal berkat kemenangan 2-1 atas Atletico Madrid. Sementara PSG lolos setelah menang dari klub Italia, Atlanta, dengan skor 2-1. Sedangkan Muenchen dengan gagahnya lolos ke semifinal setelah mengalahkan raksasa Spayol, Barcelona, dengan skor 8-2.

Kemenangan Lyon bermula saat Maxwel Cornet mencetak gol pada menit 24. Pemain asal Pantai Gading tersebut memanfaatkan bola liar di area pertahanan City. Sementara penyerang City Raheem Sterling terus mencoba menerobos pertahanan Lyon. Namun hingga babak pertama usai, skor tetap 0-1 untuk keunggulan Lyon.

 

Penulis: Jaf

Popular Post

Pembuangan limbah tambak.

DPRD Jember dan OPD Sidak Gabungan, Serius Tangani Keluhan Warga soal Pembuangan Limbah Tambak

Dwi Linda

JEMBER, Tugujatim.id – Menanggapi aksi unjuk rasa warga beberapa waktu lalu, DPRD Jember menggelar sidak bersama beberapa organisasi perangkat daerah ...

Gus Fawait.

Gus Fawait Resmi Teken SK Honorer PPPK Tahap 1 dan Libur Guru, Utamakan Kesejahteraan Tenaga Kerja

Dwi Linda

JEMBER, Tugujatim.id – Bupati Jember Muhammad Fawait (Gus Fawait) menandatangani dua kebijakan vital, yaitu terkait SK honorer PPPK yang lolos ...

Keunggulan iPhone 17.

8 Keunggulan iPhone 17 Siap Jadi Primadona Dibanding Seri iPhone 16: Lebih Canggih, Lebih Kuat, dan Lebih Tipis!

Dwi Linda

Tugujatim.id – Apple kembali menghadirkan inovasi terbaru melalui iPhone 17 yang diklaim memiliki banyak peningkatan dibandingkan seri sebelumnya. Dengan berbagai ...

Banjir luapan.

16 Pintu Klep Tak Berfungsi Biang Banjir Luapan di Tempuran Mojokerto, Petugas Siaga Pantau lewat Drone

Dwi Linda

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Wilayah Tempuran, Sooko, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, kembali terkena bencana banjir luapan pada Jumat (28/02/2025). Hasil asesmen ...

MBG di Kota Mojokerto.

MBG di Kota Mojokerto Tetap Jalan saat Ramadan, Siswa Bakal Bawa Pulang Makanan ke Rumah

Dwi Linda

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kota Mojokerto untuk berbagai jenjang sekolah masih berlangsung walau masuk bulan ...

barito renewables energy dok bni sekuritas 169 ezgif.com png to webp converter

Saham BREN, Kinerja, Prospek, dan Analisis Mendalam

ilmi habibi

Tugujatim.id – Saham PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) menjadi salah satu emiten yang menarik perhatian investor di Bursa Efek ...