Pasca-Gempa Malang, Pemkab Malang Siapkan Tim Trauma Healing

Gigih Mazda

News

Wakil Bupati Malang, Didik Gatot Subroto. (Foto: M Ulul Azmy/Tugu Malang/Tugu Jatim)
Wakil Bupati Malang, Didik Gatot Subroto. (Foto: M Ulul Azmy/Tugu Malang/Tugu Jatim)

MALANG, Tugujatim.id – Upaya trauma healing pascagempa M 6,1 yang mengguncang wilayah Malang Raya pada Sabtu (10/4/2021) kemarin juga menjadi fokus penanganan kegawatdaruratan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang.

Hal ini dikatakan Wakil Bupati Malang, Didik Gatot Subroto dalam rakor darurat bersama Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa di Pendopi Agung, Malang, Sabtu (10/4/2021) malam.

”Selain membangun Posko Darurat, kami juga fokus membangun Posko Kesehatan yang nanti juga akan memberikan terapi trauma healing untuk membantu saudara-saudara kita yang jadi korban gempa bumi menghilangkan rasa traumanya,” ungkapnya.

Pihaknya, lanjut Didik, akan segera berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan dan juga sejumlah pihak dari perguruan tinggi untuk segera dibentuk tim trauma healing ini. Menurut dia, trauma healing cukup penting dilakukan utamanya bagi kalangan lansia dan anak-anak

Selain itu, di posko kesehatan itu nanti juga akan memberikan fasilitas kesehatan pada umumnya. Saat ini, Pemkab Malang terus melakukan assesment dan inventarisasi dampak kerusakan akibat gempa.

”Sekarang datanya masih belum final, nanti kalau sudah bisa segera ditindaklanjuti dari sisi anggaran. Segera kita siapkan anggaran BTT dan juga refocusing anggaran lain,” ujarnya.

”Jadi jika nanti ada program lain yang tertunda, kami mohon maaf. Di situasi kegawatdaruratan ini pemerintah harus hadir dan memprioritaskan hal ini,” punkasnya.

Popular Post

Keunggulan iPhone 17.

8 Keunggulan iPhone 17 Siap Jadi Primadona Dibanding Seri iPhone 16: Lebih Canggih, Lebih Kuat, dan Lebih Tipis!

Dwi Linda

Tugujatim.id – Apple kembali menghadirkan inovasi terbaru melalui iPhone 17 yang diklaim memiliki banyak peningkatan dibandingkan seri sebelumnya. Dengan berbagai ...

Gus Fawait.

Gus Fawait Resmi Teken SK Honorer PPPK Tahap 1 dan Libur Guru, Utamakan Kesejahteraan Tenaga Kerja

Dwi Linda

JEMBER, Tugujatim.id – Bupati Jember Muhammad Fawait (Gus Fawait) menandatangani dua kebijakan vital, yaitu terkait SK honorer PPPK yang lolos ...

Pembuangan limbah tambak.

DPRD Jember dan OPD Sidak Gabungan, Serius Tangani Keluhan Warga soal Pembuangan Limbah Tambak

Dwi Linda

JEMBER, Tugujatim.id – Menanggapi aksi unjuk rasa warga beberapa waktu lalu, DPRD Jember menggelar sidak bersama beberapa organisasi perangkat daerah ...

barito renewables energy dok bni sekuritas 169 ezgif.com png to webp converter

Saham BREN, Kinerja, Prospek, dan Analisis Mendalam

ilmi habibi

Tugujatim.id – Saham PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) menjadi salah satu emiten yang menarik perhatian investor di Bursa Efek ...

Banjir luapan.

16 Pintu Klep Tak Berfungsi Biang Banjir Luapan di Tempuran Mojokerto, Petugas Siaga Pantau lewat Drone

Dwi Linda

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Wilayah Tempuran, Sooko, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, kembali terkena bencana banjir luapan pada Jumat (28/02/2025). Hasil asesmen ...

Puting beliung di Jember.

Angin Puting Beliung di Jember Rusak Rumah Warga Desa Jambearum, Dua Dusun Terdampak!

Dwi Linda

JEMBER, Tugujatim.id – Angin puting beliung di Jember, Jawa Timur, terjadi pada Jumat (28/02/2025). Akibatnya, sejumlah rumah warga di Desa ...