Mobil Pengunjung Alun-Alun Kota Pasuruan Hilang Ditemukan di Persawahan

Darmadi Sasongko

Peristiwa

Alun-Alun Kota Pasuruan
Lokasi hilangnya mobil pengunjung Alun-Alun Kota Pasuruan (dok warga)

PASURUAN, Tugujatim.id Mobil pengunjung yang hilang saat parkir di Alun-Alun Kota Pasuruan ditemukan berada area persawahan. Mobil tersebut ditemukan malam hari setelah hilang dan kini telah diamankan oleh Kepolisian.

“Info polisi ditemukan di daerah Wonorejo, di area persawahan,” tegas Faizin, korban sekaligus pelapor kehilangan mobil, Sabtu (08/2/2025).

Mobil Suzuki Ertiga atas nama Dul Kifli warga Kecamatan Kraton, Kabupaten Pasuruan hilang saat diparkir di Alun-Alun Kota Pasuruan pada Kamis (6/2).

BACA JUGA: Tukang Las di Pasuruan Dibunuh Tetangga Karena Tolak Pinjamkan Uang

Faizin menyatakan, mobil tersebut adalah milik pamannya yang biasa disewakan. Kamis (6/2) malam mobil tersebut disewa seseorang untuk mengantar rombongan ziarah ke makam KH Abdul Hamid dan hilang saat diparkir di sisi timur Alun-Alun Kota Pasuruan. Korban pun melapor ke Polsek Purworejo atas kejadian hilangnya mobil tersebut.

Sementara itu Plt Kasi Humas Polres Pasuruan Kota, Aipda Junaidi menyatakan pihaknya belum bisa memberikan penjelasan lebih jauh terkait kronologi penemuan mobil. Ia menyebut hasil pengungkapan kasus ini akan dirilis.

“Senin akan kami rilis,” ucap Junaidi, tegasnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News Tugujatim.id

 

Reporter : Laoh Mahfud

Editor: Darmadi Sasongko

Popular Post

Mengusahakan Pertolongan Ilahi

40 Tahun Berkarya, ParagonCorp Luncurkan Film ‘Mengusahakan Pertolongan Ilahi’ tentang Nurhayati Subakat

Darmadi Sasongko

  SURABAYA, Tugujatim.id – ParagonCorp merayakan hari jadinya ke-40 dengan cara istimewa, yakni dengan meluncurkan film inspiratif bertajuk ‘Mengusahakan Pertolongan ...

Rukyatul Hilal

Tidak Nampak Hilal di Mojokerto Akibat Faktor Cuaca

Darmadi Sasongko

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Pemantauan Hilal 1 Ramadan 1446 Hijriah dilakukan oleh Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Mojokerto bersama Tim Lembaga Falakiyah ...

5 Cerita Dongeng Bahasa Inggris Terbaik untuk Anak yang Seru dan Edukatif!

5 Cerita Dongeng Bahasa Inggris Terbaik untuk Anak yang Seru dan Edukatif!

Tiara M

Tugujatim.id – Dongeng selalu menjadi bagian dari kehidupan kita sejak kecil. Selain menghibur, cerita-cerita ini juga mengandung pesan moral yang ...

FotoJet 2025 01 20T154400420 2447421012

Petaka Gunung Gede, Ketegangan Memuncak di Balik Misteri Alam

ilmi habibi

Tugujatim.id – Film “Petaka Gunung Gede” menjadi sorotan di dunia perfilman Indonesia dengan genre thriller yang menyajikan ketegangan maksimal. Menggabungkan ...

Satpol PP Kota Malang

17 Pasangan Open BO dan Mahasiswa Terciduk Satpol PP Kota Malang dari Rumah Kos

Darmadi Sasongko

MALANG, Tugujatim.id – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Malang menggerebek rumah kos kawasan Jalan Sigura Gura, Kota Malang ...

1 Ramadan.

1 Ramadan 1446 H Jatuh pada 1 Maret 2025, Ini Penjelasan Menteri Agama

Dwi Linda

JAKARTA, Tugujatim.id – Pemerintah menetapkan 1 Ramadan 1446 H jatuh pada Sabtu, 1 Maret 2025. Keputusan ini diumumkan oleh Menteri ...