Bikin Iri, Fans Timnas Indonesia Dapat Sepatu Dari Ragnar Oratmangoen

Yona Arianto

Olahraga

TImnas Indonesia
pemain TImnas Indonesia, ragnar Oratmangoen saat memberikan sepatu untuk fans Indonesia.(foto:tangkapan layar X/@riweh_banget)

Jakarta, Tugujatim – Bikin iri, mungkin kalimat itu yang bisa diungkapkan oleh para fans atau pendukung dalam sepakbola. Bagaimana tidak, seorang fans Timnas Indonesia tiba-tiba mendapat kebahagiaannya usai diberi sepasang sepatu oleh pemain Timnas Indoneisa, Ragnar Oratmangoen.

Pemberian sepatu itu diberikan oleh Oratmangoen usai berkeliling di pinggir lapangan untuk berterima kasih kepada fans.

Momen kebahagiaan fans tersebut diunggah di akun X @riweh_banget. Dari tayangan video yang diunggah di media sosial itu, terlihat fans tersebut ingin meminta kostum sang pemain, dengan menukar miniatur stadion milik tim besar Eropa, real Madrid, yakni Santiago Bernebeu.

Baca juga : Timnas Indonesia Kalahkan Filipina, Shin Tae-yong Menatap Laga Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Dalam video yang beredar luas di media sosial X itu, sang pemain tiba-tiba mendatangi fans tersebut dan kemudian menerima bingkisan miniatur Stadion Santiago Bernebeu dan ia langsung berkata ingin memberikan sepatu yang ia pakai.

“Aku ingin memberikan sepatu untukmu,” ungkap sang pemain.

Sang fans pun tak menyia-nyiakan momen tersebut dan langsung meminta tanda tangan di sepatu kepada pemain keturunan Maluku itu.

Timnas Indonesia sendiri pada Selasa (11/06/24) malam kemarin sukses membenamkan skuat Timnas Philipina dengan skor 2-0 dalam lanjutan babak kualifikasi Pila dunia 2026 di Stadion Gelora Bung Karno.

Popular Post

Ansor Kota Malang.

PC GP Ansor Kota Malang Terima CSR Tugu Malang ID dan Times Indonesia, Tingkatkan Kader Melek Digital

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Pengurus Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Malang menerima bantuan dana corporate social responsibility (CSR) dari ...

Pembuangan limbah tambak.

DPRD Jember dan OPD Sidak Gabungan, Serius Tangani Keluhan Warga soal Pembuangan Limbah Tambak

Dwi Linda

JEMBER, Tugujatim.id – Menanggapi aksi unjuk rasa warga beberapa waktu lalu, DPRD Jember menggelar sidak bersama beberapa organisasi perangkat daerah ...

Mengusahakan Pertolongan Ilahi.

Kisah Hidup Pendiri Wardah Resmi Tayang di YouTube, Ini Sinopsis Film “Mengusahakan Pertolongan Ilahi”

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Kisah hidup Nurhayati Subakat, sosok di balik kesuksesan PT Paragon Technology and Innovation, hadir dalam film bertajuk ...

Khofifah.

Khofifah-Emil Silaturahmi ke Rumah Jokowi usai Retreat di Magelang, Ini Isi Petuahnya!

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Gubernur dan Wakil Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak usai mengikuti retreat di Magelang, Jawa Tengah, ...

Mudik gratis 2025.

Tak Ada Mudik Gratis 2025, Dishub Kota Malang Fokus Bangun Lahan Parkir di Kayutangan Heritage

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Kabar kurang menggembirakan datang dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Malang. Pihaknya memastikan tidak menyediakan mudik gratis 2025 ...

Pelaku mutilasi wanita asal Blitar.

Update! Pelaku Mutilasi Wanita asal Blitar dalam Koper Merah: Mulai Menyesal, Kerap Menangis saat Ingat Anak

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Rohmat Tri Hartanto alias Antok, 33, pelaku pembunuhan dan mutilasi Uswatun Khasanah, 29, seorang sales promotion girl ...