Dua Kali Kalah di Menit Akhir, Persik Kediri Perkuat Mental Pemain agar Tetap Fokus

Herlianto A

Olahraga

Laga Persik Kediri melawan Persikabo 1973 di Stadion I gusti Ngurah Rai, Jumat (14/1/2022).
Laga Persik Kediri melawan Persikabo 1973 di Stadion I gusti Ngurah Rai, Jumat (14/1/2022). (Foto: Dokumen/Media Official Persik Kediri)

KEDIRI, Tugujatim.id – Dua kali laga kalah, Persik Kediri harus perbaiki permainan dan konsentrasi pemain di menit akhir pertandingan. Dalam setiap pertandingan di putaran kedua liga 1 ini selalu memimpin di menit awal, namun selalu kecolongan gol di waktu menjelang peluit panjang.

Mengevalusi masalah tersebut, Pelatih Persik Kediri, Javier Roca mengatakan hilangnya konsentrasai menjadi masalah yang harus diatasi klub asal Kediri itu. Bobolnya gawang skuad Macan Putih, menurutnya, disebabkan pemain yang tidak fokus.

“Kepanikan dan konsetrasi menurun di menit akhir setelah mencetak gol,” kata Roca saat press converence, Senin (17/1/2022).

Pelatih yang juga pernah menjadi pemain klub sepak bola di Chili tersebut mengatakan penyebab menurunnya konsentrasi tersebut yaitu masalah mental pemain. Ia mengatakan hal itu berhubungan dengan psikologi yang harus dilatih agar maksimal dalam berlaga di lapangan.

“Kalau di Chili ada 8 materi tentang psikologi. Mental tersebut dampaknya konsentrasi menurun, penyebabnya bisa kecapekan,” ungkap pelatih asal Chili itu.

Pelatih barumur 44 tahun itu menyebut secara fisik pemain Persik Kediri sudah cukup kuat, namun di laga kemarin memang ada beberapa pemain yang kelelahan. Untuk menghadapi laga berikutnya tim yang dia asuh tersebut terus berupaya melatih konsentrasi dan fokus pemain saat bermain terutama di menit terakhir.

“Memang mungkin agak sulit tapi akan terus kita pikirakan dan kita latih, yang paling penting bagaimana pemain tetep fokus menguasai bola dan menjaga permainan,” pungkasnya.

Popular Post

Mengusahakan Pertolongan Ilahi.

Kisah Hidup Pendiri Wardah Resmi Tayang di YouTube, Ini Sinopsis Film “Mengusahakan Pertolongan Ilahi”

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Kisah hidup Nurhayati Subakat, sosok di balik kesuksesan PT Paragon Technology and Innovation, hadir dalam film bertajuk ...

Ansor Kota Malang.

PC GP Ansor Kota Malang Terima CSR Tugu Malang ID dan Times Indonesia, Tingkatkan Kader Melek Digital

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Pengurus Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Malang menerima bantuan dana corporate social responsibility (CSR) dari ...

Khofifah.

Khofifah-Emil Silaturahmi ke Rumah Jokowi usai Retreat di Magelang, Ini Isi Petuahnya!

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Gubernur dan Wakil Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak usai mengikuti retreat di Magelang, Jawa Tengah, ...

Pelaku mutilasi wanita asal Blitar.

Update! Pelaku Mutilasi Wanita asal Blitar dalam Koper Merah: Mulai Menyesal, Kerap Menangis saat Ingat Anak

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Rohmat Tri Hartanto alias Antok, 33, pelaku pembunuhan dan mutilasi Uswatun Khasanah, 29, seorang sales promotion girl ...

Mudik gratis 2025.

Tak Ada Mudik Gratis 2025, Dishub Kota Malang Fokus Bangun Lahan Parkir di Kayutangan Heritage

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Kabar kurang menggembirakan datang dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Malang. Pihaknya memastikan tidak menyediakan mudik gratis 2025 ...

Tempuran Mojokerto.

Kurang dari Setahun, Tempuran Mojokerto Terendam Banjir Tiga Kali

Dwi Linda

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Wilayah Tempuran, Sooko, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, kembali terkena banjir luapan pada Jumat (28/02/2025). Banjir luapan di ...