3 Pemain PSG Positif Corona, Neymar Salah Satunya

Redaksi

OlahragaNews

Neymar
Neymar Jr, salah satu pemain PSG yang dinyatakan positif usai liburan di Ibiza, Spanyol. (Foto: Instagram Neymar)

Tiga pemain Paris Saint-Germain dinyatakan positif terjangkit virus corona. Neymar merupakan salah satu pemain positif terkena wabah COVID-19 ini.

Berdasarkan laporan USA Today, dua pemain lain yang terkena virus adalah Angel Di Maria dan Leo Paredes.

Ketiganya merupakan pemain yang baru saja liburan di Ibiza, Spanyol usai laga kalah melawan Bayern Munich di ajang final UEFA Champions League pada 23 Agustus lalu.

Baca Juga: Polemik Kata Anjay, Lutfi Agizal, dan Kekisruhan Ancaman Pidana

Melalui akun Twitter PSG Rabu (2/9/2020) kemarin, klub membeberkan bahwa tiga pemainnya positif di mana mereka akan menjalani karantina mandiri.

“Semua pemain dan staf akan melakukan tes lanjutan pada beberapa hari ke depan,” ujar tim melalui akun Twitter mereka.

Usai Neymar dan dua pemain lain dinyatakan positif tersebut, kini laga lanjutan PSG di kompetisi tertinggi Prancis, Ligue 1  bakal ditunda terlebih dahulu. Untuk diketahui, PSG dijadwalkan bakal berlaga melawan Lens pada 10 September mendatang. (gg)

Popular Post

5 Cerita Dongeng Bahasa Inggris Terbaik untuk Anak yang Seru dan Edukatif!

5 Cerita Dongeng Bahasa Inggris Terbaik untuk Anak yang Seru dan Edukatif!

Tiara M

Tugujatim.id – Dongeng selalu menjadi bagian dari kehidupan kita sejak kecil. Selain menghibur, cerita-cerita ini juga mengandung pesan moral yang ...

Rukyatul Hilal

Tidak Nampak Hilal di Mojokerto Akibat Faktor Cuaca

Darmadi Sasongko

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Pemantauan Hilal 1 Ramadan 1446 Hijriah dilakukan oleh Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Mojokerto bersama Tim Lembaga Falakiyah ...

WhatsApp Image 2023 07 19 at 17.20.31

5 Pekerjaan Remote di Era Digital, Menggali Peluang Kerja di Dunia Digital

Lizya Kristanti

Tugujatim.id – Dalam era digital yang terus berkembang, peluang untuk bekerja secara remote semakin meluas. Kemajuan teknologi telah memungkinkan kita ...

Ilustrasi.

Hujan Deras, Balita di Kediri Terpleset ke Parit dan Tewas

Herlianto A

KEDIRI, Tugujadim.id – Duka dan kepedihan mendalam dirasakan Zulfia Ramadani, warga Kelurahan/Kecamatan Pare, Kabupaten Kediri. Dia harus mengikhlaskan buah hatinya, ...

1 Ramadan.

1 Ramadan 1446 H Jatuh pada 1 Maret 2025, Ini Penjelasan Menteri Agama

Dwi Linda

JAKARTA, Tugujatim.id – Pemerintah menetapkan 1 Ramadan 1446 H jatuh pada Sabtu, 1 Maret 2025. Keputusan ini diumumkan oleh Menteri ...

Pohon Tumbang

Pohon Tumbang Akibat Angin Kencang di Sejumlah Wilayah, Ini Imbauan DLH Kota Mojokerto

Darmadi Sasongko

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Tepat sehari pasca pemungutan suara Pilkada sererentak 2024, angin kencang tiba-tiba menyasar beberapa wilayah Kota Mojokerto. Tercatat, ...