PAC GP Ansor se-Kabupaten Sumenep Hadiri Workshop Materi Konferensi Cabang

Redaksi

News

GP Ansor se-Kabupaten Sumenep

Sumenep – Pimpinan Anak Ranting (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor menghadiri Workshop Materi Konferensi Cabang Gerakan Pemuda Ansor Kabupaten Sumenep, di gedung Graha wahab hasbullah, Sabtu (17/10/2020).

Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor Kabupaten Sumenep terus berkomitmen melakukan penguatan GP. Ansor hingga ke tingkat Ranting. Hal itu sesuai dengan target PC. Ansor, bahwa tahun 2019-2020, GP. Ansor se Kabupaten Sumenep sudah berbasis ranting.

Baca Juga: Hobi Menyaksikan Video Binatang Lucu dan Imut Baik untuk Kesehatan, Studi Membuktikan

Dalam sambutannya Abdul Wasid menuturkan Salah satu upaya penguatan GP. Ansor di tingkat Ranting tersebut adalah dengan melakukan rekrutmen kader baru melalui Pelatihan Kepimpinan Pasar (PKD). Terhitung sejak tahun 2019-2020, GP. Ansor Sumenep telah merekrut sebanyak 1000 kader.

“Dalam hal ini, kami mewajibkan semua PAC. GP. Ansor untuk melakukan rekrutmen kader melalui PKD dan juga Diklatsar Banser, dan Alhamdulillah semua berjalan dengan baik,” terang Abdul Wasid, Sekretaris PC. GP. Ansor Sumenep, dalam acara Workshop Materi Konferensi PC. GP. Ansor di Graha KH. Wahab Hasbullah, Sabtu (17/10).

Sementara salah satu peserta Ketua PAC. GP. Ansor Kecamatan Saronggi, Ferli Wahyudi mengatakan ini langkah yg positif dalam proses workshop materi konferensi, agar nantinya konferensi tidak hanya berkutat pada pembahasan dalam sidang komisi, sehingga konferensi cabang sumenep nantinya mampu melahirkan pemimpin harapan bangsa.

Baca Juga: Buah-Buah Terbaik untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Hadir dalam acara tersebut, ketua PC. GP. Ansor Sumenep, M. Muhri, sekaligus menyerahkan sertifikat PKD untuk 1000 kader baru GP. Ansor kepada ketua PAC. GP. Ansor se Kabupaten Sumenep, baik di daratan maupun di kepulauan. (Zaini Farid/gg)

Popular Post

Pembuangan limbah tambak.

DPRD Jember dan OPD Sidak Gabungan, Serius Tangani Keluhan Warga soal Pembuangan Limbah Tambak

Dwi Linda

JEMBER, Tugujatim.id – Menanggapi aksi unjuk rasa warga beberapa waktu lalu, DPRD Jember menggelar sidak bersama beberapa organisasi perangkat daerah ...

Ansor Kota Malang.

PC GP Ansor Kota Malang Terima CSR Tugu Malang ID dan Times Indonesia, Tingkatkan Kader Melek Digital

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Pengurus Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Malang menerima bantuan dana corporate social responsibility (CSR) dari ...

Mudik gratis 2025.

Tak Ada Mudik Gratis 2025, Dishub Kota Malang Fokus Bangun Lahan Parkir di Kayutangan Heritage

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Kabar kurang menggembirakan datang dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Malang. Pihaknya memastikan tidak menyediakan mudik gratis 2025 ...

Mengusahakan Pertolongan Ilahi.

Kisah Hidup Pendiri Wardah Resmi Tayang di YouTube, Ini Sinopsis Film “Mengusahakan Pertolongan Ilahi”

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Kisah hidup Nurhayati Subakat, sosok di balik kesuksesan PT Paragon Technology and Innovation, hadir dalam film bertajuk ...

Banjir luapan.

16 Pintu Klep Tak Berfungsi Biang Banjir Luapan di Tempuran Mojokerto, Petugas Siaga Pantau lewat Drone

Dwi Linda

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Wilayah Tempuran, Sooko, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, kembali terkena bencana banjir luapan pada Jumat (28/02/2025). Hasil asesmen ...

Keunggulan iPhone 17.

8 Keunggulan iPhone 17 Siap Jadi Primadona Dibanding Seri iPhone 16: Lebih Canggih, Lebih Kuat, dan Lebih Tipis!

Dwi Linda

Tugujatim.id – Apple kembali menghadirkan inovasi terbaru melalui iPhone 17 yang diklaim memiliki banyak peningkatan dibandingkan seri sebelumnya. Dengan berbagai ...