7 Tips Agar Pakaian Tidak Bau Apek Selama Musim Hujan

Redaksi

Tips

Salah satu penderitaan terbesar bagi ibu-ibu saat musim penghujan adalah cucian tidak kering. Alhasil, baju menjadi bau apek karena belum kering. Suami dan anak rawan komplain soal ini. Apalagi jika itu seragam kerja atau sekolah.Lalu bagaimana tips agar pakaian tidak apek?

Nah di pembahasan kali ini, Tugu Jatim memberikan tips jitu mengusir apek.  Berikut tipsnya:

  1. Jangan Letakan Pakaian Basah di Keranjang Cucian

Mungkin suka menerobos hujan dan terkena cipratan genangan air. Tak heran jika baju-baju basah dan beresiko terkontaminasi jamur dan bakteri. Oleh sebab itu, letakan baju basah ke keranjang cucian atau menggantung pakaian tersebut sampe kering. Kemudian baru masukan ke dalam keranjang.

  1. Pastikan Mesin Cuci Juga Bersih

Jangan hanya pakaian, pastikan kondisi mesin cuci juga bersih. Kebersihan mesin cuci pun berpengaruh terhadap pakaian keluarga.

  1. Gunakan Deterjen dan Pelembut Pakaian secukupnya

Mencuci dengan banyaknya deterjen tidak berarti membuat pakaian bersih, busah tersebut akan menumpuk di kerah dan lipatan pakaian. Gunakan pelembut untuk menjaga pakaian tetap harum.

  1. Jangan Merendam Terlalu Lama

Hindari pakaian selama berjam-jam. Hal itu, membuat baju justru semakin apek .

  1. Peras dan Jemur

Celana denim dan handuk yang terbuat dari kain tebal harus diperas supaya keringnya menyeluruh. Berikan jarak antar pakaian saat dijemur.

  1. Jangan Angkat Pakaian Sebelum Benar-benar Kering

Tidak ingin melihat pakaian terlalu menumpuk di tempat jemuran. Sebaiknya tunggu baju sampai kering, kemudian setrikalah sesuai instruksi jenis pakaian.

  1. Simpan dengan Benar

Setelah menyetrika pakaian, gantung atau lipat dengan benar. Simpan di lemari dengan ruang yang cukup agar tidak kusut.

 

Popular Post

Mengusahakan Pertolongan Ilahi.

Kisah Hidup Pendiri Wardah Resmi Tayang di YouTube, Ini Sinopsis Film “Mengusahakan Pertolongan Ilahi”

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Kisah hidup Nurhayati Subakat, sosok di balik kesuksesan PT Paragon Technology and Innovation, hadir dalam film bertajuk ...

Ansor Kota Malang.

PC GP Ansor Kota Malang Terima CSR Tugu Malang ID dan Times Indonesia, Tingkatkan Kader Melek Digital

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Pengurus Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Malang menerima bantuan dana corporate social responsibility (CSR) dari ...

Khofifah.

Khofifah-Emil Silaturahmi ke Rumah Jokowi usai Retreat di Magelang, Ini Isi Petuahnya!

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Gubernur dan Wakil Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak usai mengikuti retreat di Magelang, Jawa Tengah, ...

Pelaku mutilasi wanita asal Blitar.

Update! Pelaku Mutilasi Wanita asal Blitar dalam Koper Merah: Mulai Menyesal, Kerap Menangis saat Ingat Anak

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Rohmat Tri Hartanto alias Antok, 33, pelaku pembunuhan dan mutilasi Uswatun Khasanah, 29, seorang sales promotion girl ...

Mudik gratis 2025.

Tak Ada Mudik Gratis 2025, Dishub Kota Malang Fokus Bangun Lahan Parkir di Kayutangan Heritage

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Kabar kurang menggembirakan datang dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Malang. Pihaknya memastikan tidak menyediakan mudik gratis 2025 ...

Tempuran Mojokerto.

Kurang dari Setahun, Tempuran Mojokerto Terendam Banjir Tiga Kali

Dwi Linda

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Wilayah Tempuran, Sooko, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, kembali terkena banjir luapan pada Jumat (28/02/2025). Banjir luapan di ...