Tes Antigen dan Rapid Test, Mana yang Lebih Akurat?

Redaksi

NewsPendidikan

tes antigen dan rapid test, virus corona. vaksin corona, vaksin covid-19
Ilustrasi vaksin corona. (Foto: Pixabay)

Selain rapid test yang selama ini kita kenal untuk mengetes virus corona, terdapat pula tes antigen. Lalu, dari kedua jenis tes ini, manakah yang lebih efektif? Gerakan Sejuta Tes Antigen untuk Indonesia memaparkan bahwa alternatif rapid test ini dinilainya lebih efektif.

Baca Juga: Lowongan Kerja Jurnalis Tugu Jatim: Surabaya, Tuban-Bojonegoro, Pasuruan

“Tes antigen lebih akurat daripada rapid test. Harga lebih terjangkau. Juga tidak complicated,” jelas sang inisiator gerakan tersebut, Natalia Soebagjo, dalam webinar bertajuk Jalan Menuju Pandemi Terkendali, pada Rabu (28/10/2020).

Menurut Natalia, selain 3M (memakai masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak), pengendalian virus corona juga bergantung pada 3T (testing, tracing, dan treatment).

Testing, kata dia, diwujudkan dengan tes massal. Di mana cara yang efektif adalah dengan tes yang tentunya lebih akurat.

“Hal ini wajib dilakukan pemerintah dengan dukungan masyarakat,” tegasnya.

Saat ini, kata dia, tingkat testing di Indonesia hanya 16 ribu per 1 juta penduduk. Masih jauh dari standar. Hal ini disebabkan oleh pengendalian virus corona yang masih rendah dan juga terkendala biaya.

Baca Juga: Taman Nasional Komodo Klaim Pembangunan Proyek Tak Ganggu Habitat Komodo

“Dengan gerakan ini, kami ingin sebanyak mungkin orang ikut menyumbang (tes antigen) dan membantu menyalurkan kepada pihak-pihak terkait,” harapnya.

“Dengan tujuan mengatasi bersama penyebaran COVID-19,” pungkasnya. (zya/gg)

Popular Post

Mengusahakan Pertolongan Ilahi.

Kisah Hidup Pendiri Wardah Resmi Tayang di YouTube, Ini Sinopsis Film “Mengusahakan Pertolongan Ilahi”

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Kisah hidup Nurhayati Subakat, sosok di balik kesuksesan PT Paragon Technology and Innovation, hadir dalam film bertajuk ...

Ansor Kota Malang.

PC GP Ansor Kota Malang Terima CSR Tugu Malang ID dan Times Indonesia, Tingkatkan Kader Melek Digital

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Pengurus Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Malang menerima bantuan dana corporate social responsibility (CSR) dari ...

Khofifah.

Khofifah-Emil Silaturahmi ke Rumah Jokowi usai Retreat di Magelang, Ini Isi Petuahnya!

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Gubernur dan Wakil Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak usai mengikuti retreat di Magelang, Jawa Tengah, ...

Pelaku mutilasi wanita asal Blitar.

Update! Pelaku Mutilasi Wanita asal Blitar dalam Koper Merah: Mulai Menyesal, Kerap Menangis saat Ingat Anak

Dwi Linda

SURABAYA, Tugujatim.id – Rohmat Tri Hartanto alias Antok, 33, pelaku pembunuhan dan mutilasi Uswatun Khasanah, 29, seorang sales promotion girl ...

Mudik gratis 2025.

Tak Ada Mudik Gratis 2025, Dishub Kota Malang Fokus Bangun Lahan Parkir di Kayutangan Heritage

Dwi Linda

MALANG, Tugujatim.id – Kabar kurang menggembirakan datang dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Malang. Pihaknya memastikan tidak menyediakan mudik gratis 2025 ...

Tempuran Mojokerto.

Kurang dari Setahun, Tempuran Mojokerto Terendam Banjir Tiga Kali

Dwi Linda

MOJOKERTO, Tugujatim.id – Wilayah Tempuran, Sooko, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, kembali terkena banjir luapan pada Jumat (28/02/2025). Banjir luapan di ...