tugujatim.id
  • Home
  • Pendidikan
  • Bisnis
  • Wisata
  • Kriminal
  • Nasional
  • Internasional
  • Featured
  • Sastra & Budaya
  • Advertorial
No Result
View All Result
tugujatim.id
  • Home
  • Pendidikan
  • Bisnis
  • Wisata
  • Kriminal
  • Nasional
  • Internasional
  • Featured
  • Sastra & Budaya
  • Advertorial
No Result
View All Result
tugujatim.id
No Result
View All Result
Direktorat Lalu Lintas (Dir Lantas) Polda Jawa Timur, Kombes Pol Latief Usman, saat melakukan pengecekan di Pos Pelayanan Bojonegoro, Minggu (24/03/2022).

Direktorat Lalu Lintas (Dir Lantas) Polda Jawa Timur, Kombes Pol Latief Usman, saat melakukan pengecekan di Pos Pelayanan Bojonegoro, Minggu (24/03/2022). (Foto: Mila Arinda/Tugu Jatim)

Hindari Kerumunan, Dirlantas Polda Jatim Imbau Masyarakat Mudik Lebih Awal

Herlianto A by Herlianto A
25 April 2022
in News
0
Share on WhatsappShare on FacebookShare on Twitter

BOJONEGORO, Tugujatim.id – Direktorat Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Jawa Timur Kombes Pol Latief Usman mengimbau masyarakat tidak mudik bersamaan di tanggal 28 April, hal ini untuk menghindari kerumunan.

Pesan ini disampaikan saat dia berkunjung ke beberapa wilayah di Jatim untuk mengecek kesiapan jelang arus mudik lebaran Idul Fitri 2022, termasuk di salah satu pos pelayanan terpadu Polres Bojonegoro, Minggu (24/03/2022).

You might also like

Lepas masker. (Foto: Dokumen/Tugu Jatim)

Mas Dhito Minta 3 Dari 4 Perusahaan Daerah Fokus Sektor Pertanian

9 December 2022
tugujatim.id

Pastikan Pilkades Berjalan Lancar, Mas Dhito Cek Langsung Ke TPS

8 December 2022

“Untuk masyarakat yang akan mudik diharapkan memang jangan mudik ramai ramai tangal 28 April, tapi mulai sekarang masyarakat bisa mulai mudik,” ujarnya.

Kombes Pol Latief juga memastikan bahwa anggotanya sudah berada di lapangan untuk memantau dan memberikan pelayanan kepada masyatakat yang akan melakukan perjalanan mudik.

“Anggota kami sudah dilapangan seluruh instansi mulai TNI POLRI sudah di lapangan,” terangnya.

Sementara, di Pos Pelayanan Bojonegoro, polres sudah menyiapkan mudik aman dan sehat, yaitu dengan menyiapkan jalur-jalur mudik yang tidak rawan kecelakaan dan kemacetan.

“Dan mudik sehat ada dari petugas dari dinas kesehatan Bojonegoro sudah ada, ini tentunya kesiapan kami kehadiran negara di tengah masyarakat yg sedang melaksanakan mudik di thn 2022,” Lanjut Kombes Pol Latief.

Pengecekan juga dilakukan di beberapa wilayah yang dk mulai dari Gresik, Tuban, Lamongan, Bojonegoro dan akan dilanjutkan ke Ngawi serta Madiun.

“Mudah mudahan kesiapan ini bisa membantu dan membuat rasa tenang masyarakat dalam kegiatan mudik 2022,” tutupnya.

 

—
Terima kasih sudah membaca artikel kami. Ikuti media sosial kami yakni Instagram @tugujatim , Facebook Tugu Jatim , 
Youtube Tugu Jatim ID , dan Twitter @tugujatim

 

 

Tags: Arus Mudik LebaranDirlantas Polda JatimKabupaten BojonegoroLebaran 2022Momen Mudik
Herlianto A

Herlianto A

Related Stories

Lepas masker. (Foto: Dokumen/Tugu Jatim)

Mas Dhito Minta 3 Dari 4 Perusahaan Daerah Fokus Sektor Pertanian

by Dwi Lindawati
9 December 2022
0

Kediri - Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana memberikan pekerjaan rumah bagi empat perusahaan daerah untuk berkontribusi dalam mendukung peningkatan pendapatan...

tugujatim.id

Pastikan Pilkades Berjalan Lancar, Mas Dhito Cek Langsung Ke TPS

by Dwi Lindawati
8 December 2022
0

Kediri - Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana melakukan pemantauan pelaksanaan Pilkades serentak, 7 Desember 2022. Pemantauan dilakukan langsung ke tempat...

tugujatim.id

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Mas Dhito: Cukup Bawa KTP Ke RS

by Dwi Lindawati
8 December 2022
0

Kediri - Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana meminta Dinas Kesehatan untuk mempermudah pelayanan dengan cukup membawa KTP saat berobat ke...

tugujatim.id

Mas Dhito Rencanakan Bangun Jalan Alternatif Menuju Air Terjun Dholo

by Dwi Lindawati
8 December 2022
0

Kediri - Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana merencanakan membuat jalan alternatif untuk mempersingkat jarak menuju Air Terjun Dholo di Dusun...

Next Post
Monumen patung kuda terbuat dari knalpot brong yang dipasang di pos pelayanan terpadu mudik lebaran operasi ketupat semeru 2022 di rest area Tuban.

Patung Kuda dari Knalpot Brong Rampasan jadi Ikon Baru Posko Mudik Lebaran di Tuban

Berita Populer

  • Pemandu Wisata Asal Jember Meninggal Saat Antar Turis Prancis ke Bukit Kingkong Bromo

    Pemandu Wisata Asal Jember Meninggal Saat Antar Turis Prancis ke Bukit Kingkong Bromo

    646 shares
    Share 258 Tweet 162
  • Diskusi Film di Unim Mojokerto, Penulis Novel Hati Suhita Cerita Perjodohan Hingga Konflik Perempuan

    652 shares
    Share 261 Tweet 163
  • Tasyakuran HUT ke-23 Serikat Pekerja PT Pegadaian Angkat Tema Disruption Agility

    613 shares
    Share 245 Tweet 153
  • Yuk Ikutan Lomba Desain Seragam Batik CHATour Travel dan Dapatkan iPhone

    611 shares
    Share 244 Tweet 153
  • Diduga gara-gara Rokok, Anak Bacok Bapak Kandung hingga Tewas di Purwosari Pasuruan

    604 shares
    Share 242 Tweet 151
  • 5 Rekomendasi Gunung di Jawa Tengah yang Cocok Untuk Pendaki Pemula

    603 shares
    Share 241 Tweet 151
  • Perkuat Kekompakan Civitas Akademika, Unim Mojokerto Gelar Employee Gathering

    600 shares
    Share 240 Tweet 150
  • Fakta Baru Dugaan Penimbunan Solar di Pasuruan, Dua Saksi Sopir Truk Ngaku Beri “Pelicin” ke Petugas SPBU

    599 shares
    Share 240 Tweet 150
  • Bantah Nikmati Uang Dugaan Korupsi Dana Desa Rp168 Juta, Kades Keboncandi Pasuruan Ditahan Kejari Berstatus Tersangka

    598 shares
    Share 239 Tweet 150
  • 6 Tren Model Potongan Rambut Pria, Suka Mirip Idol K-Pop yang Stylish? 

    758 shares
    Share 303 Tweet 190
Tugujatim.id

Merawat Jawa Timur

  • Info Kerjasama
  • Kode Etik
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Form Pengaduan
  • Pedoman Media Siber

© 2023 Tugu Jatim ID - Merawat Jawa Timur.

No Result
View All Result
  • Home
  • Bisnis
  • Pendidikan
  • Wisata
  • Budaya
  • Entertainment
  • Pilihan Redaksi
  • Olahraga
  • Tugu TV

© 2023 Tugu Jatim ID - Merawat Jawa Timur.